KIJANG INNOVA – Dari Generasi Ke Generasi
Toyota Kijang Innova tentu saja bukan lagi merk mobil baru di telinga keluarga SAHABAT TOYOTA MAKASSAR, bahkan sejarahnya panjang lintas generasi di Indonesia. Selain ketangguhannya, nilai jual kembali yang tinggi menjadi alasan mobil ini selalu menjadi idaman keluarga Indonesia.Disini kami akan coba mengulas kembali berbagai alasan untuk memilih Toyota Kijang Innova, mobil pertama yang mencapai … More KIJANG INNOVA – Dari Generasi Ke Generasi